Dandim 0416/Bute Ikuti Rakornis TMMD Secara Virtual

Iklan

Dandim 0416/Bute Ikuti Rakornis TMMD Secara Virtual

Suaratebo
Kamis, 26 Agustus 2021 | 26.8.21 WIB

Suaratebo.net, Tebo - Bupati Tebo Dr. H. Sukandar Hadiri Rapat Koordinasi Teknis (Rakornis) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke - 112 secara virtual bertempat di ruang Anggrek sekira pukul 10.00 wib pada Kamis (26/08/2021).

Bupati Tebo Dr. Sukandar S.Kom, M.Si didampingi langsung oleh Wakil Bupati Syahlan, SH, dalam rapat juga dihadiri oleh  Dandim 0416/ Bute  Letkol INF Arianto Makare Subagio, serta unsur forkompinda terkait.

Kegiatan virtual memaparkan kegiatan - kegiatan yang akan dilaksanakan pada TMMD ke 112 di Kecamatan Tebo Ilir, dalam kegiatan juga diterapkan protokol kesehatan covid-19. (HS-ST)

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Dandim 0416/Bute Ikuti Rakornis TMMD Secara Virtual

Trending Now

Adsen